Pupuk guano adalah pupuk yang berasal dari kotoran burung liar yang memiliki kandungan hara paling tinggi dibandingkan pupuk organik dari jenis lain. Pupuk guano harganya relatif sangat mahal bahkan jika dibandingkan pupuk lain. Sebagai gambaran harga pupuk guano dibandingkan pupuk urea adalah 7 banding 1.
Salah satu pupuk guano yang paling terkenal karena kandungan haranya paling tinggi adalah pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar. Berdasarkan beberapa penelitian diketahui bahwa pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar memiliki kandungan nitrogen sebanyak 8 sampai 13%, fosfor sebanyak 5 sampai 12%, kalium 1,5 – 2,5%, magnesium 0,5 – 1%, dan sulfur sebanyak 2 – 3,5%. Oleh karena kandungan haranya yang tinggi tersebut, pupuk guano banyak dicari oleh para petani khususnya petani tanaman hortikultura.
Pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar banyak diburu karena harganya sangat mahal. Banyak masyarakat yang rela masuk ke dalam hutan untuk mencari goa yang ditinggali ribuan kelelawar. Di dalam goa tersebut pastilah mereka akan menemukan banyak kotoran kelelawar yang nantinya akan dijual sebagai pupuk guano.
Pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar umumnya hanya diaplikasikan pada tanaman yang memiliki nilai ekonomis tinggi seperti tanaman hias atau buah-buahan. Di samping itu, aplikasi pupuk guano juga tidak dilakukan secara murni, melainkan harus dicampur atau dikombinasikan dengan pupuk organik jenis lain seperti pupuk kandang, pupuk kompos, ataupun pupuk hijau. Hal ini karena berkaitan dengan pertimbangan ekonomi mengingat harga pupuk guano yang tergolong cukup mahal.
Selain pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar, pupuk guano yang berasal dari kotoran burung walet juga saat ini mulai mendapat perhatian. Seiring semakin meningkatnya peternak burung walet diberbagai daerah, kotoran burung walet yang menjadi limbah di sarang walet jumlahnya meningkat dan perlu dimanfaatkan. Kendati demikian, saat ini kami belum menemukan referensi unsur hara apa saja yang terkandung di dalam kotoran burung walet ini.
Pupuk Guano dalam Kemasan |
Salah satu pupuk guano yang paling terkenal karena kandungan haranya paling tinggi adalah pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar. Berdasarkan beberapa penelitian diketahui bahwa pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar memiliki kandungan nitrogen sebanyak 8 sampai 13%, fosfor sebanyak 5 sampai 12%, kalium 1,5 – 2,5%, magnesium 0,5 – 1%, dan sulfur sebanyak 2 – 3,5%. Oleh karena kandungan haranya yang tinggi tersebut, pupuk guano banyak dicari oleh para petani khususnya petani tanaman hortikultura.
Pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar banyak diburu karena harganya sangat mahal. Banyak masyarakat yang rela masuk ke dalam hutan untuk mencari goa yang ditinggali ribuan kelelawar. Di dalam goa tersebut pastilah mereka akan menemukan banyak kotoran kelelawar yang nantinya akan dijual sebagai pupuk guano.
Pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar umumnya hanya diaplikasikan pada tanaman yang memiliki nilai ekonomis tinggi seperti tanaman hias atau buah-buahan. Di samping itu, aplikasi pupuk guano juga tidak dilakukan secara murni, melainkan harus dicampur atau dikombinasikan dengan pupuk organik jenis lain seperti pupuk kandang, pupuk kompos, ataupun pupuk hijau. Hal ini karena berkaitan dengan pertimbangan ekonomi mengingat harga pupuk guano yang tergolong cukup mahal.
Selain pupuk guano yang berasal dari kotoran kelelawar, pupuk guano yang berasal dari kotoran burung walet juga saat ini mulai mendapat perhatian. Seiring semakin meningkatnya peternak burung walet diberbagai daerah, kotoran burung walet yang menjadi limbah di sarang walet jumlahnya meningkat dan perlu dimanfaatkan. Kendati demikian, saat ini kami belum menemukan referensi unsur hara apa saja yang terkandung di dalam kotoran burung walet ini.
Tetonstone Ceramic vs Titanium Flat Iron | TITIAN ART
BalasHapusTetonstone Ceramic vs Titanium titanium coating Flat Iron has a nice look titanium tv apk but also has slight aluminum vs titanium scratches. Tetonstone titanium automatic watch has a nice white titanium cost texture.